Dara Pusaka - Rudal

Viewed 0 times


Print this lyrics Print it!

     
Page format: Left Center Right
Direct link:
BB code:
Embed:

Dara Pusaka Lyrics

We don't have this lyrics yet, you can help us by submit it
After Submit Lyrics, Your name will be printed as part of the credit when your lyric is approved.

Submit Lyrics

Lyrics provided by LyricsEver.com
Rudal adalah band Heavy/Thrash Metal dari Bandung, Indonesia.

Band yang digawangi oleh Dadan (bass), Deden (vokal), Budi (drum), dan Babon (gitar) ini merupakan salah satu band beraliran musik Heavy metal kebanggaan kota Bandung, bahkan katanya menjadi band kesayangan Log Zelebour, bersama JAM ROCK (yang sekarang menjadi JAMRUD). Dulu di era transisi dari 80-90an dimana pentas-pentas band indies di bandung masih dipegang oleh djarum sebagai sponsor utama, tulisan Rudal Band dan Jam Rock selalu menghiasi poster/spanduk iklan pentas musik. Aliran musiknya dipengaruhi oleh band-band metal seperti sepultura dan helloween, sampao deep purple dan led zeppelin. Beberapa tembang andalannya adalah Manusia Gila, Ambisi, Kodrati, Darah Pusaka. Seperti biasa, musik cadas tidak pernah jauh dari syai/lirik kritik sosial. Skill mereka dalam bermusik pun sangat ciamik, Babon sang gitaris sering dikaitkan dengan Yngwie J. Malmsteen dan dianggap sebagai shredder terbaik di bandung bahkan sampai sekarang.

Band ini bubar sekitar tahun 93-94. Sang dewa gitar bandung (Babon) digiring ke penjara karena tertangkap memegang ganja. Beberapa taun kemudian, kira-kira taun 97-98 rudal mencoba muncul kembali di beberapa pentas di Bandung, tentu saja ini menjadi kabar yang ditunggu para fansnya, tetapi ternyata Rudal naik panggung kembali dengan drummer dan gitaris baru yang tentu saja dengan roh baru. Ditambah sepertinya mereka tidak ingin lagi membawakan tembang-tembang andalan dulu yang begitu berjaya di GMR FM Bandung, Hal ini sungguh sangat mengecewakan fans-fans nya. Read more on Last.fm. User-contributed text is available under the Creative Commons By-SA License; additional terms may apply.

View All

Rudal

Similar Video

Rudal Lyrics